Cara Mempertahankan Orang yang dicintai


Cara Mempertahankan Cinta
Asslamualaikum sahabat Ghofar.
Semuga dalam lindungan Allah SWT. Dan sehat selalu dalam menjalankan aktifitas sehari-hari.
Masih ingatkah Anda tentang
13 Sifat Wanita yang Amat Tidak disukai oleh Laki-Lak? Atau ingatkah Anda dengan Ayat dan Hadist tentang Larangan Pacaran? Semuga masih ingat dan senantiasa menjauhinya.

Di pagi yang cerah ini Ghofar akan berbagi sdikit pengetahuan yaitu tentang Cara Memperthankan Orang yang dicintai. Tentu Anda memiliki pasangan atau seseorang yang amat Anda cintai atau Anda sayangi, dan pastinya Anda amat sangat ingin memperthankannnya. Maka dari itu Renungan Pagi ini sangat cocok buat kita yang mahu berjuang demi cinta dan mau mempertahankan cinta itu :-)

Salah satu cara memperthankan orang amat kita cintai adalah dengan mengingat perihnya perpisahan atau pedihnya LDRan dan langsung saja kita simak Renungan pagi dari Syaikh Ali Thantawi sebagai berikut :-)

Renungan Pagi..

Sering kita menangisi dan mengenang orang yang pergi. Namun disaat yang sama kita sulit menerima dan mghargai orang yg datang, atau bahkan yang sedang bersama kita.

Syaikh Ali Thantawi berpesan:
Genggam erat orang yang engkau cintai, ungkapkan cintamu pada mereka, maafkan setiap kesalahan mereka. Karena boleh jadi, suatu hari nanti engkau atau mereka akan pergi sementara dalam hati ada cerita dan rindu untuk mereka (yang belum tersampaikan)
Diskusikan...
Perbaiki...
Jelaskan...
Dan akui setiap salah...

Hidup ini sangat pendek, tak layak diisi dengan hasad dan dengki.
Esok kita akan menjadi kenangan saja, kematian tak akan meminta izin, karena itu.. tersenyumlah.. Dan maafkan semua yg pernah menyakitimu."

Terima kasih sahabat Ghofar.
Semuga bermanfaat. :-)

Baca juga 13 sifat Laki-Laki yang tidak disukai Wanita
terimakasih atas kunjungan Anda :-) dan kata-kata bijak dalam islam

Copas dartatus akh Aan Chandra Thalib -hafizhahullah-








0 Response to "Cara Mempertahankan Orang yang dicintai"

Post a Comment